Mengecek Variasi Keyword dengan Meta Tag Analyzer, merupakan tools analisis untuk membantu para webmaster menganalisa halaman web/blog. Teknologi crawl (perayapan) yang digunakan hampir menyamai hasil crawl pada search engine. Selain menganalisa meta tag, Tools ini juga menampilkan analisa data yang dibagi menjadi beberapa bagian, yaitu: Status, meta tag reports, meta tag analysis, web page analysis, page display on search engine, keywords, dan header
Setiap search engine mempunyai cara tersendiri dalam melakukan crawl untuk itu kevalidan data yang diberikan meta tag analyzer memanglah tidak 100% sempurna tetapi hal ini bisa membantu kita untuk lebih teliti dalam mengoptimalkan blog (lebaiii mode on)
Berikut Tips Mengecek Variasi Keyword pada Artikel Blog dengan Meta Tag Analyzer
1. Buka http://www.seocentro.com/tools/search-engines/metatag-analyzer.html
2. Masukan salah satu URL halaman blog anda
3. Bagian Spider Robots (pilih sesuai dengan keinginan anda) atau masukan Googlebot/2.1 pada kolom user agent, mempersempit analisa meta tag hanya pada Google
4. Masukan nomor access code / captcha di kolom yang telah disediakan, lalu
5. Submit
Dalam hitungan detik, SEOCentro akan menampilkan analisa meta tag halaman blog anda, scroll ke bawah dan perhatikan pada "keywords found on page: Keyword - Times Found - Keyword Density". Bagian ini menampilkan sekumpulan keywords yang di temukan dan berhubungan dengan artikel. Masing-masing keywords disertai dengan nilai persentase yang dihitung berdasarkan kepadatan keyword tersebut
Tiga kolom menampilkan keywords yang berbeda (walaupun ada kemiripan):
- Kolom pertama : variasi keywords yang memiliki satu karakter
- Kolom kedua : variasi keywords yang memiliki dua karakter
- Kolom ketiga : variasi keywords yang memiliki tiga karakter
Sebagai contoh:
Strategi blogging mengecek variasi keywords pada artikel Pembayaran PayPal Wishlist : NO SCAM, hasilnya, tampak terlihat pada kolom ketiga ada beberapa keywords "aneh" yang ditemukan / berhubungan dengan artikel tersebut, misalnya : 23 10 11, mau tanya, ada lagi, dsb...
Untuk mencari tahu, apakah keywords tersebut mengarah ke posting blog, strategi blogging melakukan pencarian keywords "ada lagi" di google, hasilnya.. pada halaman pertama dan kedua tidak terlihat keberadaan blog ini di search result, lalu untuk lebih memastikan, saya persempit pencarian dengan dengan format:
"ada lagi" site:pabriktea.blogspot.com
Hasilnya seperti gambar berikut ini:
Yup, ternyata keywords tersebut bukan hanya mengarah ke posting artikel Pembayaran PayPal Wishlist : NO SCAM, tetapi ada sekitar 3 artikel lainnya yang ikut meramaikan suasana.. :) di sini anda mungkin sudah menggambarkan sendiri kegunaan dari variasi keywords tersebut, bukan?
Selamat mencoba dan semoga artikel Meta Tag Analyzer Tips Mengecek Variasi Keyword pada Artikel Blog ini bisa bermanfaat... happy blogging
Berbagi informasi seputar blogging.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Tipsnya sangat keren, Kawanku. Good job!
ReplyDeletepatut dicoba nie.thanks
ReplyDeleteBagus infonya...
ReplyDeleteThnks for share sob...
Oya jangan lupa kunjungan baliknya ya...
mantap pisan euy.. keyword emang ajaib..
ReplyDeleteTips nya bagus mas..
ReplyDeletesaya prnh tau layanan ini tp lupa URL nya ehh akhirnya nemu disini..
harus dicoba...:) mantab
ReplyDeleteHe..he memang hari ini hari yang mujur,..baru tadi sore saya baca artikel di salah satu blog dengan topik yang sama dgn judul diatas..
ReplyDeleteeh sekarang ketemu lagi..???
oke deh thanks infonya. mungkin satu pertanda memang saya hrs perdalam tentang ini..GREAT..
salam kenal
Sipp bgtz tipsnya.. Perlu d coba dah.. Thx bro
ReplyDeleteBerkunjung menjalin relasi
ReplyDeletewah terimakasih infonya...
ReplyDeletelangsung dicoba ke TKP nih..
hehe....
luar biasa..!
ReplyDeletelangusng cek ke lokasi.. :)
makasih sharingnya Sob..
ReplyDeletesangat bermanfaat sekali... ;)
mantepp....
ReplyDeletemas mohon ijin halaman ini tak save as ya? soale penting bgt, mau nyoba skrg g bisa, jadi tak simpen aja dulu.
ReplyDeletesip banget nih....manfaat dari blogwalking ketemu ilmu yang berguna, semoga admin diberi kesehatan oleh YME untuk terus menulis artikel2 yang bermanfaat seperti ini...amin....
ReplyDeletemakasih banget masukannya bro... patut dicobain nich.
ReplyDeletemudah2an bs sukses kayak si boss.
Mantap gan tipsnya, langsung dicoba ahhh.. :)
ReplyDeleteMantap banget Bro....Thanks for sharing,That is great articles.
ReplyDeletemaksudnya, kalau dalam sebuah artikel, keywordnya lebih bervariasi, apakah lebih baik atau kurnag baik bro? thx
ReplyDeleteThanks untuk sharingnya
Siip dech atas infonya jadi lebih banyak tahu tentang meta tag analyzer. Makasih atas sharing ilmu..
ReplyDeleteWah tips yang menarik. Sangat layak untuk dipraktekkan...
ReplyDeletewah keren ilmunya sob..baru tahu aq
ReplyDeletemantap sekali infonya.. langsung ke tkp untukngecek keyword
ReplyDeleteBunga sering menggunakan meta tag analyzer dari seocentro.com, lumayan sob untuk memeriksa apakah dah oke apa belum pada sebuah postingan.
ReplyDeleteThanks for sharing artikelnya, salam sukses selalu untuk sobat yang baik hati di sini.
kayaknya rumit banget gan, yang lebih simple ada gak..? maklum aja ane newbie nih di dunia blogger
ReplyDeleteBagus infonya...
ReplyDeleteThnks for share sob...
Oya jangan lupa kunjungan baliknya ya... Kontes SEO
Salam kenal.
ReplyDeleteTerima kasih atas infonya......sangat bermanfaat. Kunjung balik ya.
Blog walking.
ReplyDeleteInfonya oke juga.
Lumayan buat pengetahuan baru.
Salam kenal.
langsung saya praktekkan deh ke blog saya ehehehe...nice tutor & info...
ReplyDeletesalam kenal
bagus juga nih untuk mengetahui variasi keyword dari suatu halaman blog.
ReplyDeletejadi tahu seluk beluk, bagaimana perayapan mesin pencari, keyword density. sip deh...
Thanks ya gan informasinya, menambah wawasan ttg seo nie
ReplyDeletesaya chek disana ko g keluar y meta tag nya ,, tools yang lain keluar meta tag nya ,, ada yang tau kenapa
ReplyDeleteartikel yang bagus,menjadi acuan untuk perbaiki web fotobiru punya gue
ReplyDeleteThanks untuk tip-nya. Urusan keyword memang agak sedikit rumit :)
ReplyDeleteThere were the following error(s) trying to process your request.
ReplyDelete* We only check pages with a size smaller than 146 KB.
Please make any changes and try again! <=-- klo kayak gitu knp yah sob ??
terima kasih gan infonya
ReplyDelete