Menunggu Pembayaran Dari Bodis (Domain Parking Service)

 On Saturday, November 27, 2010  

Alhamdulillah, setelah bergabung 2 bulan yang lalu, akhirnya strategi blogging mendapatkan sepucuk surat cinta yang dikirim pihak bodis perihal Pre-Payment Notification atau pembayaran penghasilan yang akan dikirim lewat paypal sekitar 3-5 hari kedepan. Besar kecil pendapatan tidak jadi masalah dan saya tetap mensyukurinya..

Sekilas Mengenai Bodis.com yang saya copas dari web resminya

"Bodis.com is a fairly new 3-in-1 system that allows you to buy domain names, sell domain names with industry's lowest commission rates, and park domain names. Buy and sell domain names via our secure escrow process. Park your domain names on our fully customizeable templates."

Singkatnya! Bodis merupakan layanan jual beli domain dan parking. Disini saya hanya menggunakan jasa parkirnya saja (domain parking) sedangkan untuk jual beli domain! saya belum pernah mencobanya.

Inti dalam bermain domain parking hampir sama dengan bisnis-bisnis online lainnya yaitu traffic, jadi makin banyak traffic yang datang KEMUNGKIAN makin besar juga pernghasilan yang akan kita raih.
Menunggu Pembayaran Dari Bodis (Domain Parking Service) 4.5 5 Unknown Saturday, November 27, 2010 Alhamdulillah, setelah bergabung 2 bulan yang lalu, akhirnya strategi blogging mendapatkan sepucuk surat cinta yang dikirim pihak bodis per...


Related Post:

  • Web Hosting to Help You Create WebsiteInternet brings us closer and closer to the sophisticated world where everything can be reached only by using it. As we know from the internet we can get job, customer, business partner, money, friend, information, and even meet our spouse. That’s wh… Read More
  • Web Hosting Reviews and Articles from WebHostingFan.comIn modern time like 21st century, internet plays important role for human’s life. With internet we can get new friends, have a job and be a rich person. If you have a business and you think a website can help you get more customers, you better make y… Read More
  • Easy Way to Find Best Web Hosting ServiceWherever we browse, we often find advertisements that offer us web hosting service. It shows that the number of web hosting services are numerous and of course, each web hosting provider claim themselves as the best web hosting service. Well, the sit… Read More
  • JustHost : Hosting Murah UnlimitedHosting Murah Unlimited - Memang baru berjalan 1 bulan strategi blogging menyewa hosting di justhost tapi sampai saat ini tidak ada masalah yang cukup mengganggu dan semoga kedepannya juga demikian. Alasan sederhana yang membuat strategi blogging mem… Read More
  • Best Web Hosting FinderWebhostingchoice.com is what you should be visited if you are about to build a new website. In there, you will be served with some of the best web hosting providers references so you can get easier optional in defining what best for you and your futu… Read More

12 comments:

  1. kapan yaa aku nic.... he'ee
    mau nanya nic gan...
    gmana yaa caranya promosiin AMAZON.COM aku bisa terditext.... atau banner2 yg lainnya??? bisa nga?!

    ReplyDelete
  2. @mencari yg lebih baik..
    kalo amazon saya ga tau gan? dulu pernah nyoba tapi belom ada satupun yang bisa kejual :D

    ReplyDelete
  3. wah ternyata banyak istilah yah dalam dunia online..jadi bingung gan tapi menarik juga sebagai bahan pengetahuan tks gan infonya

    ReplyDelete
  4. woww...
    banyak duitnya nih,,
    kapan ya gw bs kaya..

    ReplyDelete
  5. wis,,, dafet surat cinta pasti berisikan uang ya gan,,, mantap juga tuh,,, terima kasih gan buat infonya

    ReplyDelete
  6. saya beleum nyoba parkir domain maklum masih newbiew thanks infonya

    ReplyDelete
  7. cara parkir domain gmn gan?? da links nya gag?? waaahh ngiler truuuzz nie gan

    ReplyDelete
  8. oh gitu,makin besar trafik makin besar juga yach bayarannya,enak juga tuh..

    ReplyDelete
  9. yah mantab niih pingin juga sayangnya masih belum dong-dong niih baru belajar gan

    ReplyDelete
  10. waah sangat keren dan menarik juga tuh,,,selamat ya mas udah dapet bayarannya,,,moga ke depannya makin lancar dan penghasilannya lebih besar lagi,,,makasih dan sukses slalu,,,ditunggu juga kunjung baliknya,,biar terjalin tali silaturahmi,,,

    ReplyDelete